Bens sinulingga

6 Articles

Sosial Media Korporat Tanpa Kaku: Cara Membangun Keterhubungan dengan Audiens

Era saat ini yang serba digital, media sosial sudah menjadi senjata andalan untuk perusahaan. Tapi, bagaimana jadinya kalau sosmed korporat terkesan terlalu formal dan kaku?  Alih-alih bikin audiens tertarik, justru bikin mereka merasa jauh. Nah, agar tidak terlihat seperti “robot”, perusahaan harus belajar membangun keterhubungan yang lebih santai dan manusiawi…

Video Livestreaming Jadi Kunci Sukses Digital Marketing Modern

Video livestreaming muncul sebagai salah satu alat terpenting dalam strategi pemasaran modern. Dengan kemampuan untuk berinteraksi secara langsung dengan audiens, livestreaming tidak hanya memperkuat hubungan antara brand dengan pelanggan, tetapi juga menciptakan pengalaman yang lebih mendalam dan otentik. Di tengah persaingan yang semakin ketat, penggunaan video livestreaming bisa menjadi kunci…

Virtual Management: Kunci Sukses Memimpin Tim di Era Digital

            Era digital yang serba cepat membuthkan kemampuan memimpin tim secara virtual. Hal tersebut menjadi keterampilan penting bagi setiap pemimpin. Dengan semakin banyaknya perusahaan yang beralih sistemnya menjadi kerja jarak jauh, manajemen virtual menawarkan fleksibilitas dan efisiensi. Namun, tantangan seperti komunikasi yang efektif, kolaborasi, dan menjaga produktivitas tetap tinggi membutuhkan strategi…

Unlock Your Brand Potential: DAM untuk UMKM yang Ambisius

            Saat ini, dunia bisnis yang semakin kompetitif. Tentunya usaha kecil dan menengah (UMKM) perlu strategi yang tepat untuk tetap relevan dan berkembang. Salah satu solusi yang dapat membantu adalah Digital Asset Management (DAM). Dengan menggunakan DAM, UMKM dapat mengelola aset digital seperti gambar, video, dan dokumen dengan lebih efisien.  Penasaran…

Case study : big m management

Latar Belakang Acara pernikahan, ulang tahun ataupun perayaan-perayaan bahagia lainnya tentu harus di laksanakaan dengan semangat dan bahagia. Dalam perayaan tersebut tentu memerlukan dekorasi, pemusik serta sound system yang menarik agar perayaan dapat di rasakan secara intimate oleh para tamu dan klien. Tentu dalam memilih vendor, harus yang sudah berpengalaman dan bisa…

CASE STUDY : gest audio lab

Latar Belakang Negara Indonesia merupakan negara yang kental akan music. Mulai dari music semacam dangdut hingga rock menjadi daya tarik terhadap masyarakat Indonesia. Tahun 2024, pemusik dari berbagai macam genre sudah mulai memenuhi pasar musik Indonesia. Musik untuk bisa di dengarkan, perlu melewati tahap produksi dahulu, dan ini merupakan hal…